Thursday, October 25, 2012

10 Website Paling Terkenal di Indonesia Menurut Alexa

Menurut alexa.com, 10 website paling top di Indonesia adalah:

1. Facebook
facebook.com
Perangkat sosial yang menghubungkan orang, menghubungkan teman, upload foto, berbagi link dan video.

2. Google.co.id
google.co.id
Memungkinkan pengguna untuk mencari informasi dari seluruh dunia, termasuk webpage, image, dan video. Menawarkan fitur unik dan teknologi pencarian.

3. Google
google.com
Memungkinkan pengguna untuk mencari informasi dari seluruh dunia, termasuk webpage, image, dan video. Menawarkan fitur unik dan teknologi pencarian.

4. Blogspot.com
blogspot.com

5. Youtube
youtube.com
YouTube adalah cara agar video Anda dapat dilihat orang-orang yang berarti bagi Anda. Upload, tag dan share video Anda ke seluruh dunia.

6. Yahoo!
yahoo.com
Sebuah portal internet yang besar dan penyedia layanan yang menawarkan hasil pencarian (search results), konten yang bisa disesuaikan, chatroom, e-mail gratis, klub dan paper.

7. Kaskus.co.id/Kaskus.com
kaskus.co.id
Tempat Komunitas Indonesia untuk berbagi informasi atau minat, menjual atau membeli.

8. WordPress.com
wordpress.com
Blog gratis yang dikelola oleh pengembang software WordPress. 

9. Twitter
twitter.com
Layanan jejaring sosial dan microblogging dengan memanfaatkan pesan instan, SMS atau web interface.


10. Detik.com
detik.com
Portal berisi berita aktual, artikel, dan fasilitas online.

Itulah 10 situs paling top di Indonesia menurut versi Alexa.

No comments:

Post a Comment